Cara Menginstall Sistem Operasi Linux Mint

LAPORAN PENGINSTALAN
SISTEM OPERASI LINUX MINT


  1. TUJUAN

  1. Siswa dapat mengetahui langkah – langkah menginstal System Operasi Linux Mint.
  2. Siswa dapat melakukan instalasi Linux Mint dengan benar.

  1. TEORI SINGKAT
Linux Mint adalah sistem operasi berbasis Linux untuk PC. Inti dari LinuxMint adalah Ubuntu, sehingga aplikasi yang dapat berjalan di Ubuntu, juga bisa berjalan pada LinuxMint. LinuxMint dilengkapi dengan pencarian dan aplikasi favorit. LinuxMint sudah terintegrasi dengan codec multimedia yang umum digunakan dan terintegrasi Java Runtime. Distro ini memiliki kelebihan dalam tampilan desktop yang simple dan management yang sangat mudah untuk dipelajari PCLinuxOS

Distro linux ini di desain untuk memudahkan pengguna linux pemula untuk menginstalnya. Di dalam packagenya di isi dengan aplikasi - aplikasi yang banyak di gunakan seperti Open Office (aplikasi perkantoran), Amarok ( buat muter lagu-lagu MP3), MPlayer untuk memutar video, Gimp (Photoshop versi Linux) buat desain grafis, juga game (untuk base install belum ada, tapi kita bisa instal via synaptic). adalah kemampuannya mengenali hardware. Baik soundcard, VGA, dan TV Tuner saya . Jadi, setelah install kita nggak perlu cari-cari drivernya, kecuali kalau ingin mengaktifkan fasilitas 3D nya.

  1. KESELAMATAN KERJA

  1. Menggunakan Wearpack
  2. Menggunakan sandal karet
  3. Teliti dan berhati - hati


  1. ALAT & BAHAN :

  • Seperangkat PC
  • Flashdisk bootable
  • Software RUFUS
  • ISO LINUX MINT

  1. LANGKAH-LANGKAH :

  1. Masukkan Flashdisk yang sudah dibuat bootable . Kemudian nyalakan PC kemudian setting BIOS agar bootable ke Flashdisk .
  2. Simpan settingan BIOS dan keluar dari BIOS .
  3. Akan muncul jendela pertama tampilan LINUX .Kemudian tekan enter . setelah itu akan muncul tampilan seperti gambar dibawah lalu enter .

  1. Setelah itu akan muncul tampilan seperti pada gambar dibawah lalu pilih Install Linux Mint .
  1. Kemudian pilih bahasa yang akan digunakan , disini kami memilih bahasa inggris . Kemudian klik continue .

  1. Kemudian klik continue .


  1. Kemudian pilih erase disk and install linux mint kemudian klik install now .

  1. Lali klik Continue…


  1. Kemudian pilih zona waktu sesuai daerah kalian. Disini kami memilih Jakarta . Lalu klik continue .
  1. Lalu pilih layout keyboard , disini kami memilih layout inggris . lalu klik continue .


  1. Kemudian masukkan username dan password yang ingin digunakan . lalu continue.


  1. Kemudian Linux akan memulai proses copy files dan tunggu hingga selesai .









  1. Kemudian pilih Restart Now dan instalasi pun selesai .


Berikut tampilan awal linux mint





  1. KESIMPULAN

Dalam melakukan penginstalan linux mint hendaknya dibutuhkan kesabaran dan  ketelitian . Akan lebih baik jika anda menguasai materinya terlebih dahulu sehingga tidak terjadi kesalahan dalam penginstalan .

Untuk membuat flashdisk bootable maka diperlukan flashdisk minimal kapasitas 4GB , Software Rufus , dan ISO Linux Mint .

Previous
Next Post »
Thanks for your comment